Batiwanwil Kodim Tegal Pantau Pembibitan Tanaman Padi

    Batiwanwil Kodim Tegal Pantau Pembibitan Tanaman Padi

    Tegal - Serma Doni selaku Batiwanwil Kodim 0712/Tegal melaksanakan pemantauan pada pembibitan tanaman pagi di Lahan Ketahanan Pangan Kodim Tegal yang berada di Desa Karanganyar Kecamatan Kedungbanteng Kabupaten Tegal, Kamis (27/04/2023).

    Luas lahan tanaman padi Kodim Tegal yang bekerja sama dengan Gapoktan setempat seluas 2 Ha dengan umur semai berumur 6 hari.

    Serma Doni menyampaikan, pada fase pembibitan yang disemai pada tanggal 21 April 2023 sudah kelihatan bibit padi tumbuh dengan tinggi kurang lebih 1, 5 cm, ucapnya.

    "Pada Lahan Ketahanan Pangan Kodim Tegal menanam bibit padi dengan varitas bibit padi Pro Tani", jelasnya. (pendimtegal)

    M.Nursalim

    M.Nursalim

    Artikel Sebelumnya

    Anggota Kodim Tegal Pantau Tanaman Jagung...

    Artikel Berikutnya

    Berlangsung Khidmat, SH Terate Cabang Tegal...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVny Nagari!
    Negara Akui Warisan Bangsawan: Suwarno Sah Pemilik Tanah Eigendom, Proses Konversi Legal Diperkuat BPN
    Komitmen Keberlanjutan KAI Logistik: Penguatan Moda KA, Digitalisasi, dan Aksi Hijau

    Ikuti Kami